Orbit Update News
Pelatihan Paralegal untuk Respon Penegakan Prosedur Hukum bagi Pecandu Napza
Surabaya - Dalam situasi penegakan hukum yang tidak menentu dalam memperoleh keadilan, Yayasan Orbit memberikan pelatihan praktis bagi seluruh staf untuk menjadi paralegal. Pelatihan ini di isi oleh Nonot Suryono, SH yang telah memiliki jam terbang sebagai pengacara selama kurun 20 tahun terakhir. Pelatihan ini di harapkan dapat merespon dan mensikapi persoalan pecandu napza yang berhadapan dengan permasalahan hukum di proses awal, mengingat selama ini pecandu tidak jauh dari persoalan tersebut. (Badrowi)
Thank you for visited us, Have a question ? Contact on : info@orbit.or.id
Please leave your comment below. Thank you and hope you enjoyed...
Please leave your comment below. Thank you and hope you enjoyed...
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 komentar:
Post a Comment